Puluhan Wisudawan “Paskil” Ramadhan Rayakan Berdelman-ria

Puluhan Wisudawan “Paskil” Ramadhan Rayakan Berdelman-ria

834
0
SHARE

Esay/Foto : John Doddy Hidayat.

Garut News ( Kamis, 09/07 – 2015 ).

Berdelman-ria Keliling Komplek Perumahan.
Berdelman-ria Keliling Komplek Perumahan.

Puluhan wisudawan “Pesantren Kilat” (Paskil) pada Puasa Ramadhan 1436 H/2015.

Mereka kalangan remaja, merayakannya berkeliling komplek perumahan penduduk.

Dengan menyelenggarakan pawai berdelman-ria, Kamis (09/07-2015) sore.

Asyik Pawai Berdelman-ria.
Asyik Pawai Berdelman-ria.
Lumayan, Sambil Ngabuburit.
Lumayan, Sambil Ngabuburit.
Berfoto Bareng.
Berfoto Bareng.

Helatan tersebut diselenggarakan seusai penutupan Paskil itu, yang berlangsung sekitar dua pekan di Masjid An’nur Tarogong Kidul, Garut, Jawa Barat.

Berdelman-ria ini, juga sekaligus sambil “ngabuburit” atawa menunggu saatnya berbuka puasa.

 

********

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY