Garut News ( Rabu, 22/01 – 2014 ).

Inilah peti kubur, produk penduduk zaman prasejarah di Nusantara.
Bisa disaksikan, bahkan ditelisik atawa diteliti pada Museum Geologi, Bandung, Jawa Barat.
Dipastikan, menutup, membuka serta mengangkatnya pun, diperlukan tenaga besar atawa oleh banyak orang.
Meski saat ini, barangkali tak mungkin lagi terdapat pemesan maupun pembuatnya.
********
Foto : John Doddy Hidayat.