Garut News ( Selasa, 20/02 – 2018 ).

Sekitar 1.100 murid SMAN 15 Garut diimunisasi difteri, Selasa (20/02-2018), oleh para petugas kesehatan dari Puskesmas Jalan Pembangunan.
Sekolah yang didirikan pada 5 Oktober 1994 tersebut, dioperasionalkan melalui SK Izin Operasional : 0260/0/1994 pada 5 Oktober 1994 pada tanah milik seluas 12.593 m2.
Beralamat di Jalan Pembangunan No.29, Sukajaya, Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Selama ini, antara lain memiliki banyak prestasi di bidang olahraga.
*******
Esay/Fotografer : John Doddy Hidayat.