Esay/Fotografer : John Doddy Hidayat
Garut News ( Senin, 23/10 – 2017 ).

********* Seorang anak usia sekolah, kerap mengorbankan waktu belajarnya, dia mengais rejeki dengan berkeliling lintasan ruas jalan Desa Cikembulan Kadungora Garut, Jawa Barat.

********* Anak berjualan kerupuk tersebut, menggunakan wahana berdagang berupa kereta dorong minimalis sangat sederhana, namun dirasakannya memberi banyak manfaat bagi bocah penggunanya.
*********